Langsung ke konten utama

Fundamental Memulai Olahraga untuk Wanita

Biasanya jarang sekali wanita mau berolahraga, selain ga nyaman dengan keringat juga takut mempunyai badan kekar dan berotot terutama dibagian lengan dan paha.

Faktanya ada banyak manfaat yang tidak disadari para wanita bahwa olahraga strength training seperti mengangkat beban memainkan banyak peran penting selain untuk mendapatkan bentuk badan yang ideal dan perut yang ramping.

Hari ini kita akan membahas manfaat dari Strength Training untuk Wanita, Lets go Girl !


MEMBUAT TUBUHMU LEBIH RAMPING DAN KUAT
Sebenarnya strength training merupakan latihan yang bagus untuk menurunkan berat badan dan bisa bikin perut lebih kencang dan ramping. Kenapa ? kok bisa ? Karena dengan latihan mengangkat beban metabolisme anda akan meningkat yang artinya selama istirahat pun kalori tubuh akan terbakar dengan sendirinya.
Tapi gimana nanti kalo jadi kekar dan berotot banget ?  Ladies anda tidak perlu khawatir tentang itu, agar tubuh bisa kekar dan berotot di pengaruhi oleh produksi testoteron, ukuran serat otot, distribusi, serta proporsi serat otot, nah dibandingkan pria wanita hanya memproduksi testoterone sekitar 10% serat otot wanita juga lebih kecil dan distribusi serat otot tubuh bagian atas juga lebih rendah dibandingkan pria. 


KUALITAS TIDUR YANG LEBIH BAIK
Punya masalah susah tidur ? atau tidur kurang nyenyak bahkan insomnia ? mengangkat beban bisa menyelesaikan masalah susah tidur dan sebagainya, karena apa ?  karena dengan mengangkat beban dapat merangsang pelepasan hormon pertumbuhan yang berdampak positif pada kualitas tidur dan mengurangi waktu yang dibutuhkan untuk benar benar tidur.
Mengapa kulitas tidur perlu dijaga ? Karena fungsi kognitif, mood, penampilan, tingkat pemulihan dari olahraga, kinerja total seluruh tubuh di pengaruhi langsung oleh kualitas tidur





TUGAS HARIAN JADI LEBIH MUDAH
Semakin kuat tubuhmu maka tugas harian pun akan semakin mudah, dari yang dulu ga bisa mengangkat barang barang berat sendiri, memindah posisi kamar tidur, ruang tamu, mengangkat
galon, menyapu dan mengepel seluruh rumah, Malah sudah tidak melelelahkan seperti dulu dan semakin mudah dilakukan sendiri.


KEKUATAN DAN KETAHANAN MENTAL
Pernah menderita stress, cemas dan bahkan depresi ? mengangkat beban bisa menjadi obatnya, banyak sekali manfaat psikologis positif dari endorfin yang dihasilkan setelah mengangkat beban,
Endorfin atau happy hormon bekerja dibagian otak yang memicu perubahan mood yang lebih baik dan mampu mengurangi stress terutama ketika tamu bulanan sedang datang menghampiri.

Jadi semakin sering kamu latihan maka semakin baik manajemen mood, stress dan kesehatan.
bukan cuman itu aja, kepercayaan diri dan kebebasan berkespresi juga pastinya akan semakin meningkat.
psst wanita yang kuat dan mandiri itu idaman banyak pria lho !


ASURANSI YANG PALING TERBAIK
Ladies ada banyak sekali manfaat kesehatan yang harus kamu sadari dari mengangkat beban terutama jika beresiko terkena diabetes atau osteopenia, Mengangkat beban mampu menurunkan resiko terkena 2 penyakit itu karena apa ? karena mengangkat beban mampu mengurangi lemak viseral, meningkatkan sensitivitas insulin, kepadatan mineral dalam tulang, semua permasalahan jantung, kolestrol, dan juga tekanan darah 



Jadi jika kalian ingin punya tubuh yang ramping, kuat, sehat dan lebih bahagia, sekaranglah saatnya pergi ke tempat gym terdekat bersama pasangan anda !
Tidak usah takut lagi dengan mitos mitos lama, karena sehat adalah hak kita semua !
GOOD THINGS COME TO THOSE WHO ACT 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Curious ? Apa arti sebenarnya dari Curious itu ?

Tentunya kita semua tau dong apa itu Curious, tinggal googling beres deh. Tapi yang jadi masalah apa itu sebenarnya Curious ? apa kita pernah benar-benar mempraktekannya ? atau cukup sekedar tau artinya aja, supaya ketika di tanya oleh pembicara suatu seminar bisa jawab artinya ? 😂 Baiklah kali ini kita akan mengupas sedikit saja tentang Curious dan mengapa sangat menyenangkan dalam mempraktekannya. ambil contoh dalam kehidupan sehari-hari. Biasanya orang yang mengaku dirinya jenius atau cerdas, smart dan lain sebagainya, biasanya (tapi tidak semua nya) malas untuk belajar lagi, apalagi mendengar pendapat atau saran dari orang lain yang dia anggap lebih (maaf)Bodoh. Akibatnya, kemampuan yang dia miliki tidak berkembang lagi. Sifat diatas sangat berlawanan dengan Curious, Curious itu seperti punya keingin-tahuan yang kuat seperti waktu kita kecil dulu, seperti Kenapa bisa hujan ? Kenapa ular ga punya kaki, dan seterusnya. Seru ga sih kalau ternyata banyak banget hal yang ga ki

Mengapa kita harus merubah pandangan ?

Tema santai kita hari ini adalah mengenai pandangan. Disini ada yang pernah selalu memandangang dirinhya akan kalah ketika bertanding di bidang yang disukai semisal pertandingan Dota 2, sepak bola atau tinju melawan juara bertahan ? jika anda menjawab iya, berarti anda sudah jujur pada diri sendiri hehehe. Dr. Richard Wiseman pernah melakukan penelitian terhadap 1000 orang yang sebelumnya sudah di survei dan di bagi dua: satu kelompok orang yang sangat beruntung dan satu nya lagi adalah kelompok orang yang sangat tidak beruntung. Kemudian semua orang di minta untuk membeli lotere, dari 700 orang yang membeli lotere di peroleh hasil berikut : 36 menang dan jumlahnya seimbang , 18 orang termasuk dalam kelompok yang merasa beruntung dan 18 orang lainnya termasuk orang yang merasa tidak beruntung. dari 36 orang yang menang tadi hanya 2 orang yang berhasil menebak 4 angka dengan tepat. satu dari orang yang beruntung dan satu yang merasa tidak beruntung Para pembeli undian tadi, baik

Apa itu BodyWeight Training ? dan Mengapa Sangat Bagus Untuk Kita ?

Apa itu Bodyweight training ? pernahkah kita mendengar istilah itu ? Hari ini kita akan membahas tentang jenis latihan yang satu ini dan kenapa latihan ini sangat bagus dan efektif buat kita, terutama bagi yang ingin mengecilkan perut dan mendapatkan bentuk tubuh yang atletis tanpa harus mengeluarkan biaya. PENGERTIAN BODYWEIGHT TRAINING Bodyweight Training adalah latihan yang tidak memerlukan alat alat berat seperti Dumbell, Barbell atau semacamnya dan hanya fokus menggunakan berat badan kita sendiri dan gravitasi. Latihan Bodyweight training ini dapat meningkatkan berbagai kemampuan biomotor termasuk kekuatan, daya tahan, kecepatan, reflek dan fleksibilitas kordinasi kaki dan tangan serta keseimbangan. KEUNTUNGAN BODYWEIGHT TRAINING 1. GRATIS dan EFISIEN Latihan ini hanya membutuhkan berat tubuh kita sendiri, kita bisa melakukannya dimana saja baik diruang tamu, dalam kamar ataupun di halaman rumah. 2. MUDAH DI LAKUKAN Gerakan gerakan pada Bodyweight Training